Last Assignment

Baru saja diberi lembar “tugas” yang wajib dilaksanakan sebelum meninggalkan kamar. Begitu dibaca, langsung lemes rasanya ~_~. Saya memang berniat membersihkan kamar sih, tapi ga nyangka kalau instruksinya sedetil itu. Here here, look look… Before your departure, you must clean it completely: Dust furniture and shelves ✓ Clean windows (inside) and around windows ✓ Clean around the entrance door ✓ Empty and clean trash cans (kitchen, bathroom) and wastebasket ✓ Clean stop ventilation (above the kitchen sink) ✓ Empty, defrost READ MORE

Tahun pertama… usai sudah.

Pulang liburan kemarin saya masih dag-dig-dug karena email berisi hasil semester II tak kunjung muncul di inbox. Tapi lalu ada teman yang memberi link situs universitas, yang tak pernah saya buka karena dalam bahasa Perancis ;p, dan ternyata nilai-nilai sudah ter-update di sana. Alhamdulillah rata-ratanya masih bisa dibilang bagus ^^, walaupun ada satu nilai yang merusak suasana, huh. Semester II ini tak seperti semester I kemarin, yang dibagi menjadi 2 bagian. Pada intinya… semester II READ MORE

Quick Update

Sebenarnya… semester II sudah selesai! Hurray!! Hari Minggu tanggal 12 kemarin adalah deadline proyek terakhir di semester ini, sementara ujian-ujian sih sudah selesai sejak bulan Mei. Tapi karena nilai akhir belum diumumkan jadi saya tunda dulu review-nya, semoga ga ada yang harus ikut rattrapage *alias make-up exam*… amin. Jadi, mulai dari hari Senin kemarin saya menganggur dan bisa leyeh-leyeh di tempat tidur seharian… Teet tooot!! Salah besar. Karena akhir dari semester ini berarti awal semester READ MORE

Hello June!

…and welcome holiday! Well, actually it’s still not a total holiday for now, but in two weeks from now… it will be, yeah! *all classes and exams are over, but there is still this thing called project -_-* With June arriving it means that I’ve already been here for 9 months. And my first year of study is almost over. Phew, time flies reaaally fast, eh? 😉 Soon I will have to think about the READ MORE

…PM???

  It’s almost nine o’clock… PM, from my window, and the sun is still lingering around. It’s ruining my sense of time, really. I feel like there’s still a lot of time left until the end of the day when actually only 3 hours left. Now I’m starting to regret my decision to come home in the middle of August, which means in the middle of Ramadhan T__T.  

Pssssssst…

Jangan bilang siapa-siapa ya 😉 *picture taken from here* Berkat seorang teman saya jadi tahu trik mendapatkan kopi gratis ^^v. Jadi begini ceritanya, di lobi kampus ada 4 buah mesin penjual kopi otomatis. Salah satu di antaranya *sengaja tak saya publikasikan di sini, mesin yang mana, bisa-bisa diserbu ;p*, mungkin ada bug di programnya. Tanpa perlu memasukkan koin kita bisa mendapatkan segelas kopi atau coklat hangat. Cukup memilih minuman yang diinginkan, pencet tombol merah, minuman READ MORE

Foire Attractive de Nancy

Ya, Nancy memang kota kecil, tapi jangan salah… ada (mini) amusement park-nya! :)) Walaupun dadakan sih, dan cuma dibuka sebulan saja, macam pasar malam lah, Foire Attractive de Nancy namanya. Dan sepertinya diadakan berkeliling di kota-kota di Perancis. Sejak seminggu yang lalu saya sudah penasaran, karena dibangunnya di Place Carnot (Cours Léopold) yang selalu saya lewati setiap hari *pulang-pergi kuliah*. Dan akhirnya hari Jumat tanggal 1 kemarin, dibuka deh ^^. Hari Sabtu kemarin, setelah belanja READ MORE

Supermoon!

Pulang jalan-jalan, buka facebook, buka twitter, lagi ramai dengan fenomena supermoon. Saya baru tahu ^^; Ikutan deh… langsung buka jendela, eksperimen foto-foto. Sampai-sampai 2 jendela di apartemen seberang yang tadinya lampunya menyala terang, langsung redup. Mungkin pada mengira saya mengintip mereka sambil foto-foto, hihi. And here you go… supermoon from my window. “Dengan kekuatan bulan… akan menghukummu!”

It’s mango time!

“It’s mango time!”, kata-kata yang diucapkan bude di rumah kalau sudah pegang pisau dan mangga di kedua tangan ^^. Karena kangen, begitu nemu di sebuah toko Asia di sini, langsung deh beli tanpa pikir panjang. Sweet! Tastes like home 😉 But it made me miss home even more, where I don’t have to spend… €5.60 for one single mango T____T *baru sadar harganya se-makjang itu setelah di kasir*. “Cukup sekaliii…”

Berenang di Negeri Orang

Ehem, sebenarnya… saya ragu mau menuliskan cerita ini, malu :”> Tapi gapapa, namanya juga pengalaman. Kemarin, saya dan teman saya, sebut saja Mawar (bukan nama sebenarnya) *si teman gak mau dipublikasikan, malu katanya, hihi*, mau mencoba berenang di negeri orang untuk pertama kalinya. Jujur saja, saya butuh olahraga, lemak sudah menumpuk dimana-mana ^^; Jogging? dingiiin… Kalau berenang kan airnya hangat, indoor pula. Jadi, dengan semangat empat-lima kami menuju Nancy Thermal. Ada 3 macam kolam renang READ MORE